APLIKASI PENILAIAN RAPOR KTSP OTOMATIS


APLIKASI PENILAIAN RAPOR KTSP OTOMATIS

salam pendidik...
sekarang adalah masa-masa ulangan siswa SD, yang mana juga pastinya akan menambah pekerjaan rumah para bapak ibu sekalian.

ya, tentu saja mengisi rapor siswa adalah hal rutin yang kita kerjakan setiap akhir semester.





disini saya mencoba memposting aplikasi untuk mempermudah pengumpulan nilai dan penulisan rapor.
berbasis excel yang semoga dapat membantu bapak ibu ibu guru sekalian.
aplikasi ini sudah saya pakai dari tahun-tahun sebelumnya. sungguh bertambah bahagia bagi pribadi saya jika dapat berbagi dengan banyak orang terlebih untuk pendidikan kita.

  

mungkin diluar sana banyak aplikasi yang lebih keren dari yang saya posting ini, akan tetapi ini original buatan saya.
maklum jika tampilannya kurang bagus, yang penting bisa bermanfaat untuk kita semua.

semoga bermanfaat.
terimakasih sudah berkunjung.
salam pendidik.

silahkan di download disini



paswordnya : 1saradang


0 Response to "APLIKASI PENILAIAN RAPOR KTSP OTOMATIS"

Post a Comment

Entri yang Diunggulkan

petunjuk teknis penulisan ijazah SD tahun 2023

Petunjuk teknis penulisan ijazah SD tahun 2023 salam pendidik, berikut petunjuk teknis penulisan ijazah SD tahun 2023    BERDASARKAN PERATUR...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel